GALERI
Trending

MARAK PARKIR LIAR

BERBAHAYA: Belasan kendaraan besar terlihat parkir liar di bahu jalan Bunderan Charles, Jalan Lingkar Tanjungpura, pada Kamis (27/11). Kondisi tersebut tentu saja dapat memicu terjadinya kecelakaan lalu lintas, mengingat keberadaan kendaraan yang berhenti sembarangan di area tersebut dapat mengganggu arus kendaraan lain, mempersempit ruang gerak pengendara, serta meningkatkan potensi benturan, terutama pada waktu-waktu dengan volume lalu lintas yang padat.

Related Articles

Back to top button